Penyelenggara | : | Fakultas Kedokteran Hewan UGM |
---|---|---|
Lokasi | : | Auditorium FKH UGM |
Kontak | : | Bagian Akademik FKH UGM |
Waktu | : | Sabtu, 25 November 2017 |
Teknologi Vaksin dan Inovasi Vaksin Pada Hewan di Indonesia
Vaksin di dunia kesehatan hewan adalah hal yang peting untuk mencegah penyakit.
Fakultas Kedokteran Hewan UGM mengadirkan seorang peneliti senior Indonesia yang telah lama berpengalaman berinovasi dalam pembuatan vaksin. Prof. drh. Soeripto, M.Sc., Ph.D. akan hadir di FKH UGM dan memberikan kuliah umum bagi mahasiswa dan peminat ilmu vaksinologi. Kuliah akan diselenggarakan:
Sabtu, 18 November 2017
di Auditorium FKH UGM
Jam 09.00 – 12.00
Pembicara: Prof. drh. Soeripto, M.Sc., Ph.D.
(Purna tugas Peneliti Senior dan Inventor Vaksin Mycoplasma pada Balai Besar Penelitian Veteriner Bogor)
Topik : Teknologi Vaksin dan Inovasi Vaksin Pada Hewan di Indonesia
Jaga tanggalnya untuk belajar dari ahlinya!!!
Daftarkan diri anda pada awal bualn November 2017 di akademik FKH UGM